Kesempatan Menarik! Lowongan Kerja BUMN di Bank Tabungan Negara (BTN) Selengkapnya disini!

Update Info lowongan kerja Serang, Tanggerang, Cilegon dan sekitarnya, Info lowongan Kerja 8 November 2024 Lowongan Kerja Bank Tabungan Negara (BTN)

Cek setiap hari lokerserang.net untuk menegtahui info lowongan kerja terbaru loker di lokerserang.net
Dapatkan kerjaan yang anda dambakan dengan me-bookmark situs kami www.lokerserang.net

Lowongan Kerja untuk SMA/SMK D1 D2 D3 S1 S2 2023 terbaru hanya di lokerserang.net
Kami mendpatkan info lowongan dari sumber yang valid dan terpercaya.

Ingat Kerja Ingat lokerserang.net

Lowongan Kerja Bank Tabungan Negara (BTN)

Regional Leader Development Program (RLDP)

Gambaran Program RLDP

  1. Regional Leader Development Program (RLDP) merupakan inisiatif strategis dari BTN yang bertujuan untuk membekali generasi muda dengan keterampilan kepemimpinan tingkat tinggi, manajemen tim, dan penguasaan aspek operasional di dunia perbankan.
  2. Peserta program akan menjalani pelatihan intensif, pendampingan langsung, dan berbagai pengalaman praktik kerja yang berorientasi pada pembentukan karakter serta profesionalisme.
  3. Dengan demikian, para peserta diharapkan dapat menjadi tulang punggung organisasi yang mampu memimpin wilayah tertentu secara efektif.

Kualifikasi yang Diperlukan

  1. Untuk dapat bergabung dalam program ini, para calon peserta harus memenuhi beberapa persyaratan berikut:
  2. Kandidat diharapkan telah tinggal di lokasi penempatan sesuai dengan wilayah kantor cabang BTN setempat selama minimal 4 tahun dalam 10 tahun terakhir.
  3. Pelamar diwajibkan memiliki latar belakang pendidikan minimal Sarjana (S-1) atau Diploma 4 (D-4) dari perguruan tinggi yang terakreditasi.
  4. Pelamar harus memiliki nilai IPK minimum sebesar 3,00 dalam skala 4,00.
  5. Calon peserta program diharuskan belum menikah.
  6. Usia maksimal pelamar adalah 24 tahun dan tidak boleh mencapai usia 25 tahun hingga 31 Desember 2024.

Keuntungan Bergabung dalam RLDP BTN

  1. Pelatihan Eksklusif dan Intensif
  2. Peluang Karier yang Jelas
  3. Pengalaman Lapangan yang Komprehensif

Cara Melamar
Bagi yang tertarik dan memenuhi kualifikasi loker BUMN diatas yang ditentukan, lakukan pendaftaran secara online melalui tautan dibawah ini

Link Daftar : https://recruitment.btn.co.id

Tags: