PT Aerofood Indonesia Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan SMA SMK, Cek Posisi dan Syaratnya di Sini!

Update Info lowongan kerja Serang, Tanggerang, Cilegon dan sekitarnya, Info lowongan Kerja 14 Maret 2025, Lowongan Kerja PT Aerofood Indonesia

Cek setiap hari lokerserang.net untuk menegtahui info lowongan kerja terbaru loker di lokerserang.net
Dapatkan kerjaan yang anda dambakan dengan me-bookmark situs kami www.lokerserang.net

Lowongan Kerja untuk SMA/SMK D1 D2 D3 S1 S2 2023 terbaru hanya di lokerserang.net
Kami mendpatkan info lowongan dari sumber yang valid dan terpercaya.

Ingat Kerja Ingat lokerserang.net

Lowongan Kerja PT Aerofood Indonesia

Cook
Kualifikasi:

  • Bersedia bekerja dengan sistem shift dan berkomitmen untuk kontrak proyek selama 3 bulan.
  • Berpenampilan rapi dan bersih.
  • Mampu berkomunikasi dengan baik dan bekerja dalam tim.
  • Pendidikan minimal SMK Tata Boga.

Staff Operational
Kualifikasi:

  • Pendidikan minimal SMA atau sederajat.
  • Komunikatif dan mampu bekerja sama dalam tim.
  • Berpenampilan rapi dan bersih.
  • Siap bekerja dengan jam kerja bergilir dan memiliki komitmen tinggi untuk kontrak proyek selama 3 bulan.

Lokasi Penempatan:
Karyawan akan ditempatkan di beberapa area keberangkatan Haji di Indonesia, termasuk:

  • Banda Aceh
  • Kualanamu
  • Batam
  • Cengkareng
  • Kertajati
  • Balikpapan
    Sidoarjo
  • Lombok

Kesempatan ini sangat cocok buat kamu yang ingin mengembangkan karier di industri katering penerbangan dan mendapatkan pengalaman berharga dalam proyek berskala nasional.

Cara Melamar:
Bagi kamu yang memenuhi kualifikasi dan tertarik untuk bergabung, siapkan berkas lamaran lengkap.
Atau Anda dapat mengisi formulir pendaftaran resmi melalui tautan Google Form berikut : https://docs.google.com/forms/d/1PtnQDkVO7V_8DW2hdjB7-8LvxsoqLgwHueokz7HWAo0/viewform?sharingaction=ownershiptransfer&ts=67ac29e0&edit_requested=true

Catatan Penting:

  • Pastikan semua berkas dalam format PDF dan ukuran file tidak melebihi 2 MB.
  • Hanya pelamar yang memenuhi kualifikasi yang akan diproses lebih lanjut.
  • Proses rekrutmen ini tidak dipungut biaya apapun.
  • Kirimkan lamaran kamu paling lambat 31 Maret 2025!

Tags: